hai sobat tutor dsain kali ini penulis ingin berbagi tips power point yang lain yaitu tips cara memotong gambar bila anda ingin mengambil bagian tertentu dari gambar anda tak perlu menggunakan program grafis seperti photoshop atau yang lainnya tapi sobat bisa coba menggunakan power point versi 2016 karena powerpoint sudah dilengkapi dengan fitur edit foto yang berupa pemotongan , merubah style gambar yang sobat buat bahkan bisa memberi efek menarik pada gambar , bisa mencerahkan gambar dan foto dan efek lainya yang cukup mumpuni dan simple tetapi menarik.
Tapi untuk tips yang satu ini penulis ingin berbagi tips cara memotong gambar menggunakan power point caranya sebagai berikut
- seleksi foto atau gambar yang akan di potong
- pastikan tab format telah aktif pada grup size pilih crop
- disetiap sisi dan sudut gambar akan muncul handle anda tinggal mEnggeseR salah satu handle tersebut untuk MEMBUAT UKURAN GAMBAR di inginkan dan bagian mana yang akan di potong atau di hilangkan pada gambar anda
- klik Enter atau klik Crop pada grup size sehingga hasilnya akan terlihat seperti gambar berikut
0 komentar: